KETIKNEWS.ID,-- Jalan-jalan atau berlibur ke suatu tempat, tentu kurang lengkap rasanya bila tidak membeli oleh-oleh khas daerah tersebut.
Buah tangan khas yang berasal dari daerah tersebut, tentu akan memberikan kesan tersendiri nan berbeda bagi pelancong selama perjalanan.
Beragam oleh-oleh mulai dari makanan, minuman, hingga berbagai kerajinan tangan, juga bisa memberikan sedikitnya kebahagian bagi keluarga di kampung halaman.
Baca Juga: 5 Oleh-oleh Cake Kekinian Khas Bandung
Ketik News telah merangkum lima rekomendasi oleh-oleh khas Kota Kupang yang sangat cocok untuk kita bawa pulang:
Daging Se'i
Daging Se'i merupakan salah satu kuliner khas NTT. Jika berkunjung ke Kota Kupang, kita bisa membeli daging se'i sebagai oleh-oleh.
Pada umumnya, daging se'i berbahan dasar daging babi atau sapi. Daging melalui proses pengasapan lalu dicampur bumbu rempah dan garam, sehingga menghasilkan rasa gurih.
Artikel Terkait
Wisata ke Lembang Jangan Lewatkan Beberapa Oleh-Oleh Ini
Manisan Cianjur, Kuliner Khas untuk Buah Tangan Para Pelancong
Cari Buah Tangan untuk Keluarga? Berikut 9 Tempat Oleh-Oleh di Bandung
Sempat 'Mati Suri', Toko Oleh-Oleh Haji dan Umrah di Kota Bandung Kembali Menggeliat
Rekomendasi Tempat Beli Oleh-oleh di Bali dengan Harga Terjangkau
Cari Buah Tangah? Ini 3 Toko Oleh-oleh di Kota Bandung yang Recommended
5 Oleh-oleh Cake Kekinian Khas Bandung