KETIKNEWS.ID,-- Menurut kepercayaan orang Tiong Hoa, 2022 merupakan tahun Shio Macan dengan elemen air.
Sebenarnya, Shio digunakan oleh para astrologi China untuk mengungkap berbagai rahasia hidup seseorang, kecocokan dan ketidakcocokan antar Shio.
Seperti yang diketahui terdapat 12 Shio yang sesuai dengan tahun lahirmu.
Tahun macan air 2022 akan dimulai pada 1 Februari tahun depan.
Nah, mau tahu peruntungan Shio kamu di tahun 2022 seperti apa? Yuk, cek di bawah ini!
1. Shio Tikus, kelahiran: 1960, 1972, 1984, 1996, 2008, 2020
Untuk karir yang bershio tikus akan ada kecenderungan orang-orang yang munafik akan memprovokasi, jadi berusahalah untuk menghindari orang-orang yang seperti itu, serta tetap ikuti norma yang ada.
Untuk keuangan, jangan tergiur untuk mengambil pinjaman-pinjaman dari bank atau berutang pada pihak ketiga.
Hubungan asmara, ambilah inisiatif dalam berkomunikasi dengan pihak lain sebelum ada kesalahpahaman.
2. Shio Kerbau, kelahiran: 1961, 1973, 1985, 1997, 2009, 2021
Untuk karier Shio kerbau ada beberapa kesempatan yang bisa menjadi terobosan baru sehingga karier Anda akan meningkat dengan drastis.
Untuk keuangan, banyak bintang keuangan baik yang datang, baik untuk usaha maupun bisnis yang bersifat spekulatif dan yang normal.
Hubungan asmara, jika Anda masih sendiri (single), kemungkinan Anda akan menikah di tahun ini.
3. Shio Macan, Kelahiran: 1962, 1974, 1986, 1998, 2010, 2022